“Kami Taat Gencatan Senjata” Kata Israel, Setelah Bunuh 100 Lebih Warga Gaza

Dalam 24 jam terakhir, warga Gaza kembali mengalami hari paling mematikan sejak gencatan senjata yang ditengahi Amerika Serikat antara Israel dan Hamas mulai berlaku hampir tiga pekan lalu. Lebih dari 100 orang syahid, termasuk...

Serangan Pemukim Yahudi Bagian Rencana Israel untuk Usir Warga Palestina

Serangan yang dilakukan pemukim Israel terhadap warga Palestina bukan tindakan sporadis, melainkan bagian dari kampanye sistematis yang didukung "negara" untuk mengusir warga dari tanah mereka. Laporan itu disampaikan oleh lembaga HAM Israel, B’Tselem, yang telah mendokumentasikan puluhan...

Pakar: Negara-Negara Regional Harus Desak AS Kendalikan Israel di Gaza

Negara-negara berpengaruh di kawasan Timur Tengah, seperti Turki dan negara-negara Teluk, dinilai perlu menekan Amerika Serikat agar memaksa Israel kembali mematuhi gencatan senjata di Gaza, sebelum Presiden Donald Trump kehilangan fokus pada isu lain.

Teroris Israel Klaim Kembali ke Gencatan Senjata Usai Bombardir Gaza

Militer Israel mengumumkan bahwa mereka kembali menegakkan perjanjian gencatan senjata di Gaza, pernyataan yang muncul tak lama setelah Israel melancarkan puluhan serangan udara ke berbagai titik di wilayah tersebut. Dalam unggahan di platform X...

Korban Serangan Israel di Gaza Tembus 100 Jiwa, Termasuk 35 Anak

Sedikitnya 100 warga Palestina, termasuk 35 anak, dilaporkan gugur dalam serangan udara Israel yang mengguncang Jalur Gaza selama 12 jam terakhir. Data ini disampaikan oleh Palestinian Civil Defence (Pertahanan Sipil Palestina) pada Rabu (29/10).

Netanyahu Perintahkan Serangan Besar-besaran ke Gaza

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu memerintahkan serangan besar-besaran ke Jalur Gaza, menyusul insiden di kota Rafah, wilayah paling selatan Gaza, yang diklaim sebagai pelanggaran gencatan senjata oleh Hamas. Keputusan itu diumumkan hanya beberapa jam...

Analis: Israel Sengaja Melemahkan Gencatan Senjata di Gaza

Israel disebut tengah berupaya secara sistematis melemahkan kesepakatan gencatan senjata yang sebelumnya disetujui di bawah tekanan Amerika Serikat. Hal itu disampaikan oleh Mouin Rabbani, peneliti di Centre for Conflict and Humanitarian Studies, kepada Al...

90 Warga Gaza Syahid, Israel Langgar Gencatan Senjata Lagi

Jumlah korban jiwa akibat serangan Israel di Jalur Gaza terus bertambah. Sumber medis melaporkan kepada Al Jazeera bahwa sedikitnya 90 warga Palestina syahid dalam serangan udara yang masih berlangsung hingga Rabu pagi (29/10). Serangan...

Menghidupkan Kembali Gaza yang Porak-Poranda, Apa yang Harus Dilakukan Masyarakat Global?

Perang di Gaza mungkin telah mereda, tapi luka kemanusiaannya masih menganga. Setelah bulan-bulan pemboman tanpa henti, kehidupan di Jalur Gaza kini berada di ambang kelumpuhan total. Air bersih sulit didapat, rumah-rumah berubah menjadi puing, dan ribuan keluarga...

Serangan Udara Israel Gempur Gaza, 41 Warga Palestina Syahid Termasuk 17 Anak

Rentetan serangan udara Israel kembali mengguncang Jalur Gaza, menyebabkan 41 warga Palestina syahid, termasuk 17 anak, dan melukai puluhan lainnya. Serangan itu menyasar rumah-rumah warga, tenda pengungsi, serta gedung kementerian di berbagai wilayah Gaza, menurut laporan dari...