Berita Terbaru

Tragedi di Kamp Al-Taawun: Tenda Terbakar, Anak dan Keluarga Jadi Korban

Gaza — Di Kamp Al-Taawun dekat lapangan Al-Yarmouk, momen sederhana menyiapkan makanan berubah menjadi tragedi kemanusiaan. Sebuah kebakaran hebat melahap tiga tenda pengungsi yang rapuh, menewaskan anggota keluarga Abu Al-Khair, termasuk seorang anak, sementara beberapa lainnya, termasuk...

420 Syahid Akibat Pelanggaran Israel di Gaza, Pengungsi Sangat Butuh Hunian Darurat

Gaza — Kementerian Kesehatan Gaza melaporkan 240 syuhada dan lebih dari 1.180 terluka akibat pelanggaran Israel terhadap kesepakatan gencatan senjata. Sementara itu, jaringan organisasi kemanusiaan menyerukan masuknya rumah-rumah sementara sebagai solusi bagi pengungsi di sektor tersebut.

Kepala Polisi Baru Israel Ditugaskan Dukung Pelanggaran Ben Gvir terhadap Al-Aqsha

Al-Quds — Kepala polisi Israel yang baru di Al-Quds resmi mengambil alih jabatannya pada Minggu ini, menjelang bulan Ramadan, dalam langkah yang dinilai untuk mendukung upaya Menteri Keamanan Nasional, Itamar Ben Gvir, melanggar status quo di Masjid...

Gencatan Senjata Palsu, Teroris Israel Tetap Hancurkan Gaza Tiap Hari

Pada 10 Oktober 2025, gencatan senjata di Jalur Gaza yang terkepung resmi diberlakukan, merujuk pada proposal perdamaian 20 poin yang diajukan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Namun di lapangan, gencatan senjata itu segera menyingkap wajah lain dari...

Aksi Terorisme Israel Terus Berlanjut, Kepung Ramallah dan Birzeit

RAMALLAH — Pasukan pendudukan Israel memberlakukan pengepungan ketat terhadap Kota Ramallah dan Kota Birzeit di Tepi Barat yang diduduki, Ahad (4/1/2026), menyusul laporan insiden tabrakan kendaraan di dekat permukiman ilegal “Atiret”, sebelah utara Ramallah. Langkah ini disertai...

Fase Kedua Gaza Mandek, Bom Israel Tetap Hujani Gaza

GAZA — Serangan intensif pasukan pendudukan Israel ke berbagai wilayah di Jalur Gaza terus berlanjut. Eskalasi ini memunculkan keraguan di kalangan pengamat mengenai keberlanjutan Kesepakatan Gaza, khususnya peluang masuk ke fase kedua gencatan senjata, di tengah sinyal...

Israel Warga Gaza di Khan Yunis, Hujan Lebat Rendam Ratusan Tenda Pengungsi

GAZA — Seorang warga Palestina dilaporkan syahid dan sejumlah lainnya luka-luka akibat tembakan pasukan pendudukan Israel di wilayah barat Kota Khan Younis, Gaza selatan. Di saat yang sama, hujan deras yang menyertai cuaca ekstrem menenggelamkan ratusan tenda...

Gaza Sambut 2026 dengan Luka Genosida dan Krisis Kemanusiaan Tanpa Arah

Gaza memasuki 2026 dengan beban luka yang belum sempat mengering. Di tengah puing-puing genosida dan krisis kemanusiaan yang tak bertepi, kisah duka terus bermunculan, seolah menjadi penanda betapa kehidupan di Jalur Gaza masih berjalan di ambang maut.

Perang Gaza Tinggalkan Luka Psikis, Kasus Bunuh Diri Tentara Israel Melonjak

Surat kabar Israel Haaretz mengungkapkan lonjakan tajam kasus bunuh diri di kalangan tentara Israel sepanjang 2025. Sedikitnya 22 prajurit dilaporkan mengakhiri hidup mereka tahun ini, angka tertinggi sejak 2010, ketika 28 tentara bunuh diri menyusul agresi militer...

Gaza 2026: Tahun Krisis yang Belum Berakhir

Tahun baru 2026, Gaza masih terperangkap dalam bayang-bayang perang dahsyat yang menghancurkan hampir seluruh aspek kehidupan. Lebih dari dua juta warga Palestina bertahan di tenda-tenda pengungsian, berharap 2026 membawa solusi nyata bagi krisis politik, sosial, dan kemanusiaan...

MOST COMMENTED

Sabtu, Global Sumud Flotilla Siap Berlayar Serentak Menembus Blokade Gaza

Global Sumud Flotilla menetapkan 6 September 2025 sebagai hari bersejarah keberangkatan konvoi internasional yang akan menembus blokade Jalur Gaza, Palestina, melalui Laut...

HOT NEWS